Dengan bermodalkan USB Flashdisk dan installer Windows 10 berformat .iso kita sudah bisa membuat bootable Windows yang dapat digunakan untuk melakukan install ulang komputer atau laptop. Tak hanya sistem operasi Windows, sistem…
RAM adalah singkatan dari Random Access Memory, yaitu tempat penyimpanan data sementara yang dapat diakses secara acak oleh prosesor komputer atau laptop. RAM berfungsi untuk menyimpan data yang dibutuhkan oleh aplikasi atau…
Windows 11 merupakan sistem operasi terbaru dari Microsoft. Dirilis pada 5 Oktober 2021 dan merupakan penerus dari Windows 10. Dilansir dari situs resminya — https://www.microsoft.com/en-us/windows/windows-11-specifications, untuk bisa menjalankan Windows 11, terdapat beberapa…
Sebagai pengguna baru, kebingungan saat hendak mencoba Linux adalah karena banyaknya pilihan distro Linux. Mulai dari keluarga Debian, Arch, Red Hat dan masih banyak lagi — lihat tabel periodik distro linux. Selain…
Linux adalah sistem operasi gratis (open source) yang saat ini sudah banyak digunakan dan bisa dijadikan alternatif pengganti Microsoft. Beberapa alasan orang menggunakan Linux sebagai sistem operasi harian selain karena "gratis" diantaranya…
Cache atau file sementara merupakan sekumpulan data atau file yang disimpan sementara di perangkat komputer atau laptop. Fungsinya adalah untuk mempercepat proses pengolahan data dengan cara digunakan ulang apabila pengguna melakukan suatu…