Cara menambahkan gambar pada Microsoft Office PowerPoint 2013
16 Jan 2015www.MahirOffice.com – Untuk memperoleh hasil yang lebih maksimal ketika membuat suatu presentasi menggunakan PowerPoint kita bisa menambahkan gambar pada setiap slide-nya. Tujuanya adalah selain untuk mempercantik pekerjaan kita, gambar juga merupakan suatu media penyampai informasi yang sangat efektif dan...
Download aplikasi Dapodikdas 2015, versi 3.0.2 dan Patch 3.0.3
14 Jan 2015www.MahirOffice.com – Dapodikdas merupakan kependekan dari Data Pokok Pendidikan Dasar adalah aplikasi yang berfungsi untuk mengelola data pokok di lingkungan pendidikan dasar seperti aneka tunjangan, Bantuan Operasional Siswa (BOS), rehab, Bantuan Siswa Miskin (BSM), dll. Tugas mengentry data pada aplikasi ini...
Daftar harga printer Epson terbaru, printer berkualitas untuk cetak foto!
13 Jan 2015www.MahirOffice.com – Epson merupakan produsen printer dengan jumlah pengguna yang banyak di Indonesia. Produk-produk terbaru Epson memang dibandrol dengan harga yang relatif mahal tetapi hadir dengan kualitas yang sangat mumpuni. Epson sendiri tampaknya lebih fokus mengembangkan printer yang menghasilkan...
Aplikasi office gratis alternatif Ms. Office terbaru untuk Android
12 Jan 2015www.MahirOffice.com – Seiring berkembangnya teknologi mobile, dewasa ini mengolah atau sekedar membaca dokumen sudah bisa dilakukan pada perangkat mobile seperti smartphone. Banyak sekali aplikasi office gratis atau berbayar yang bisa diunduh dari internet. Android adalah salah satu sistem operasi...
Menampilkan Ruler (Penggaris) pada Microsoft Office Word
11 Jan 2015www.MahirOffice.com – Salah satu fitur yang terdapat dalam Microsoft Word adalah ruler atau penggaris. Adanya ruler pada Word tentu saja sangat membantu pengguna dalam mengatur jarak paragraf, jarak tab atau jarak kolom pada tabel pada saat pengeditan dokumen surat-menyurat,...
Countblank: Cara Cepat dan Mudah Menghitung Sel Kosong pada Ms. Excel
8 Jan 2015www.MahirOffice.com – Saat membuat data pada lembar kerja Ms. Excel tentunya tak semua data terisi, dan pada beberapa kasus kita diharuskan menghitung jumlah sel yang kosong (tidak terisi data) tersebut. Meskipun memang jarang digunakan tapi ada satu fungsi yang...







