Office

Cara menambahkan Gambar pada PowerPoint

Untuk memperoleh hasil yang lebih maksimal ketika membuat suatu presentasi menggunakan PowerPoint kita bisa menambahkan gambar pada setiap slide-nya. Tujuanya adalah selain untuk mempercantik pekerjaan kita, gambar juga merupakan suatu media penyampai informasi yang sangat efektif dan mudah difahami. Berikut cara menambahkan gambar pada PowerPoint baik itu gambar biasa ataupun gambar animasi PNG/GIF, dalam tulisan […]
  • Hanhan S. Hakiki
  • Mei 15, 2014
Office

Cara Menggabungkan Portrait Landscape pada Word

Pada saat mengetik di Microsoft Word, secara default orientasi dokumennya adalah portrait. Tetapi terkadang dalam satu file tersebut terdapat dokumen yang harus diketik secara landscape. Misalkan ketika hendak membuat tabel dengan kolom yang banyak. Ketika menghadapi kasus tersebut terkadang pengguna lebih memilih memisahkan dokumen yang bersangkutan menjadi dua buah file. Dimana file pertama berisis dokumen […]
  • Hanhan S. Hakiki
  • Mei 06, 2014